Santri Sebagai Cermin Pemimpin Negeri

Euforia pengakuan pemerintah pada elektabilitas pelajar-pelajar pesantren menjadi kebahagiaan tersendiri bagi dunia kaum tradisional. Meski pengakuan bukanlah tujuan akhir dari seluruh kinerja lulusan pesantren, setidaknya hal ini dapat menjadi cambuk penyemangat untuk terus berkarya dan mengabdi kepada bangsa. Pesantren, dengan kurikulum-kurikulum yang secara garis besar dapat menggambarkan kualitas lulusannya, sekarang ini menjadi barometer pendidikan di…

Lanjutkan

Kunjungan Mahad Tarbiyatul Islamiyah Jakarta ke Pondok Pesantren Lirboyo

Kediri, (Lirboyo.net). Mahad Tarbiyatul Islamiyah mengadakan studi banding ke Pondok Pesantren Lirboyo siang tadi 24 Desember 2019. Sekitar 90 santri bersama beberapa asatidznya berkumpul di kantor Al-Muktamar berbincang-bincang dengan Pengurus Pondok Lirboyo mengenai sejarah, kurikulum, maupun kegiatan sehari-hari di Pondok Pesantren Lirboyo. Mahad Tarbiyatul Islamiyah merupakan pondok milik MTs Negeri 24 Jakarta yang kini tengah…

Lanjutkan

Hukum Menjaga Gereja Demi Stabilitas Keamanan

Negara Kesatuan Republik Indonesia merupakan negara bangsa dengan komposisi penduduk yang beragam, baik dari sisi agama, suku, ras dan bahasa. Semuanya hidup rukun berdampingan yang dirajut oleh jiwa persatuan dan kesatuan. Di sini, toleransi memiliki wilayah yang urgen, termasuk dalam hal hubungan antar umat beragama. Persoalan menjaga gereja pada momentum tertentu, seperti saat Misa Natal…

Lanjutkan

Tentang Ya’fur, Keledai Rasulullah Saw

Imam as-Suyuthi meriwayatkan dari Ibnu Asakir, dari Abi Mandhur, ia berkisah: “Ketika Rasulullah Saw. menaklukkan kota Khoibar, Beliau mendapatkan keledai hitam. Rasulullah berdiri di depannya seraya mengajaknya bicara. Beliau bertanya: ‘Siapa namamu?’ Keledai itu menjawab: ‘Namaku Yazid bin Syihab. Allah Swt, mengeluarkan keturunan dari kakekku sebanyak 60 ekor keledai, semuanya tidak dikendarai kecuali oleh seorang…

Lanjutkan

Kunjungan Pondok Pesantren Rahmatul Asri

Lirboyo.net, Kediri – Siang Ahad (22/12) wajah kelelahan tampak mengendap pada raut muka sekitar seratus santri yang siang tadi berkunjung ke Lirboyo. Mereka berasal dari jauh, Sul-Sel. Dari Pondok Pesantren Rahmatul Asri, Berkunjung ke sini dalam rangka Rihlah Ilmiyah. Acara diadakan di kantor al-Muktamar, hadir sebagai perwakilan pondok Agus Zulfa Laday Rabbi dan segenap sie…

Lanjutkan

Memahami Arti Hari Ibu

Sejarah adanya Hari Ibu di Indonesia tepat pada tanggal 22 Desember, ditetapkan sebagai Hari Ibu oleh Presiden Soekarno melalui Dekrit Presiden Nomor 316 tahun 1959 yang menetapkan tanggal 22 Desember sebagai Hari Ibu. Peranan ibu dalam kehidupan seseorang tidak bisa digambarkan lagi. Sejak mengandung, melahirkan, sampai anak itu dewasa, ibu merupakan sosok yang tidak pernah…

Lanjutkan

Dahsyatnya Doa Ibu

Nabi Musa suatu ketika menanyakan kepada Allah Swt. “Ya Rabb, siapa nanti yang menemaniku di surga?” Allah Swt. menjawab, “Yang menjadi temanmu di surga adalah orang yang pertama kali lewat.” Penasaran dengan orang yang dimaksud, beliau menunggu di depan rumah, siapakah orang yang pertama kali lewat. Nabi Harun kah? Para sahabat beliau kah? Tidak lama…

Lanjutkan

Hukum Menerima Hadiah dari Non Muslim

Assalamu’alaikum Wr. Wb. Bagaimanakah hukumnya menerima hadiah dari non Muslim, terlebih menjelang akhir tahun seperti ini? Apakah hal tersebut diperbolehkan dalam Islam? mohon penjelasannya, terimakasih. Wassalamu’alaikum Wr. Wb. (Handoko, Malang) _________________________________ Admin-Wa’alaikumsalam Wr. Wb. Berinteraksi dengan golongan non muslim merupakan sebuah keniscayaan yang tidak bisa dipisahkan dalam kehidupan saat ini. Menciptakan pergaulan yang harmonis, aman,…

Lanjutkan
Bijak Bermedia Sosial

Khutbah Jumat: Menyaring Berita, Menjernihkan Suasana

السلام عليكم ورحمة الله وبركاته الحمدُ لِلهِ والشكرُ لِلهِ. أشهدُ أَن لَا إِلهَ إلّا الله وَأَشهَدُ أنَّ مُحَمَّدًا رَسُولُ اللهِ. اللهُمَّ فَصَلِّ وَسَلِّمْ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمّدِ بنِ عَبدِ اللهِ وَعَلَى آلِهِ وَصَحبِهِ وَمَن تَبِعَ هُدَاهُ وَمَن وَالَاهُ أمَّا بَعْدُ. فَيَا عِبَادَ اللهِ أُوصِيكُمْ وَإِيَّايَ بِتَقْوَى اللهِ قَالَ تَعَالَى: يا أَيُّهَا الَّذينَ آمَنُوا إِنْ جاءَكُمْ فاسِقٌ…

Lanjutkan