Amplop Kondangan termasuk Hutang atau Hadiah

Hukum Amplop Kondangan, Termasuk Hutang atau Hadiah?

Assalamualaikum Wr. Wb. Dalam perayaan semisal walimah, hal yang sering ditemukan adalah pihak tamu undangan yang memberikan amplop berisi uang kepada tuan rumah. Yang menjadi kejanggalan, apakah hal tersebut termasuk hutang atau murni hadiah? Mohon penjelasannya. Wassalamu’alaikum Wr. Wb. Admin- Wa’alaikumsalam Wr. Wb. Di era kenormalan baru ini berbagai perayaan dan kondangan semisal walimah pernikahan…

Lanjutkan

Problematika Hadiah Dalam Tradisi Walimah

Bukan menjadi rahasia lagi di masyarakat, berkembangnya sebuah tradisi untuk saling memberi hadiah ketika diselenggarakan semacam perayaan pernikahan, khitanan, dan lain-lain. Pemberian hadiah itu pun memiliki kebiasaan yang berbeda, ada yang berupa barang yang dikemas dalam sebuah kado, atau sejumlah uang yang dimasukkan dalam selembar amplop. Model pemberiannya pun sangat beragam, ada yang mencantumkan nama…

Lanjutkan