Lautan Nahdliyin Mengetuk Pintu Langit

LirboyoNet, Sidoarjo — Istighotsah adalah cara terbaik bagi umat Islam untuk berperan dalam menciptakan suasana negara yang damai dan tentram. Para kiai, santri, dan unsur masyarakat Islam lainnya wajib meyakini kekuatan muslim tertinggi: al-du’â silâhul mukmin. Doa adalah senjata masyarakat Islam yang paling ampuh. Maka sudah barang tentu muslim menggunakannya di setiap hajat peperangan apapun, termasuk…

Lanjutkan

HIMASAL Kediri Istighotsah Bersama Demi Keutuhan Negara

LirboyoNet, Kediri – Ahad pagi (26/02) kemarin, Himpunan Alumni Santri Lirboyo (HIMASAL) cabang Kediri mengadakan kegiatan istighosah bersama. Mereka laksanakan istighosah itu di Masjid Al-Hasan Mojoroto, yang masih berada di dalam lingkungan Ponpes Lirboyo. Pelaksanaan istighosah ini berkaitan dengan himbauan dari masyayikh untuk bersama-sama mendoakan bangsa dan Negara, yang bertujuan untuk menunjukkan partisipasi dalam menjaga…

Lanjutkan