Menyemarakkan Haul dan Haflah ke 114 Th: Pondok Lirboyo Gelar Festival Rebana Santri

Menyemarakkan Haul dan Haflah Ke-114: Pondok Lirboyo Gelar Festival Rebana Santri

Menyemarakkan Haul dan Haflah ke 114: Pondok Lirboyo Gelar Festival Rebana Santri Pondok Pesantren Lirboyo, Madrasah Hidayatul Mubtadiin dan Ma’had Aly kembali menyemarakkan rangkaian Haul dan Haflah Akhirussanah ke 114 Tahun dengan berbagai perlombaan di antaranya lomba islami, rebana, dan olahraga santri. Bertepatan pada hari Kamis, 20 Rajab 1445 H./01 Februari 2024 M. diadakan Festival…

Lanjutkan
Berguru Demokrasi: Peran Kiai NU dalam Politik Ajang Lima Tahunan

Peran Kiai NU dalam Panggung Politik

Peran Kiai NU dalam Panggung Politik Indonesia akan menghadapi pemilihan umum, mulai dari pemilihan presiden dan wakil presiden, anggota legislatif di tingkat pusat, provinsi, dan kabupaten/kota hingga pemilihan kepala daerah, yang akan dilaksanakan pada tahun 2024 M. Semua tokoh politik telah sesumbar menawarkan visi dan misi. Agar, bisa dipilih dan duduk di kursi kekuasaan safari…

Lanjutkan

Dawuh Habib Syech dalam Acara Lirboyo Bersholawat

Pada malam hari, ini kita termasuk orang yang tergolong manusia-manusia yang cinta kepada Nabi Muhammad shallalahu ‘alaihi wasallam. Tidak mungkin kita berkumpul di sini kecuali kita cinta kepada Nabi Muhammad shallalahu ‘alaihi wasallam. Walaupun kita belum pantas untuk dikatakan sebagai pecinta, tetapi rasa cinta ini yang akan mendekatkan kita dengan Nabi Muhammad shallalahu ‘alaihi wasallam….

Lanjutkan

Keinginan Habib Syech Mondok di Lirboyo dalam Acara Lirboyo Bersholawat

Kediri, (28/01/2024) – Dalam rangka memperingati Haul dan Haflah Akhirussanah Pondok Pesantren Putri Hidayatul Mubtadiaat, di Pondok Pesantren Lirboyo diadakan acara Lirboyo Bersholawat bersama Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf dari Solo. Acara ini diselenggarakan di Lapangan Barat Aula Al-Muktamar Pondok Pesantren Lirboyo, Kota Kediri, pada Sabtu malam Ahad, 16 Rajab 1445 Hijriah / 27…

Lanjutkan

Ketika Ibn Sina Mengatasi Delusi

Kisah berikut menceritakan tentang kehebatan Ibn Sina, tokoh islam yang terkenal keahliannya dalam bidang kedokteran, ketika Ibn Sina Mengatasi Delusi. Mari kita simak. Tersebutlah seorang pangeran yang bernama Buyhid. Dia adalah orang yang mengalami gangguan jiwa. Gangguan itu bermula dari Melankoli dan halusinasinya yang untuk kemudian berkembang menjadi delusi. Delusi adalah jenis gangguan mental di…

Lanjutkan
Pengertian dan Tata Cara Talqin

Pengertian dan Tata Cara Talqin

Ketika seseorang akan meninggal atau sedang menghadapi sakaratul maut, maka bagi orang yang berada di samping orang yang sedang sekarat tersebut disunahkan untuk membacakan talqin. Dalam tulisan ini, akan dibahas tentang tata cara talqin yang benar. Selain itu, dijelaskan juga tentang pengertian talqin, hukum talqin, pembagian talqin, serta hal-hal yang berkaitan dengan talqin, agar dapat…

Lanjutkan

Amalan Hari Kamis dan Malam Jum’at Pertama Bulan Rajab

Amalan Hari Kamis dan Malam Jum’at Pertama Bulan Rajab menurut Syekh Abdul Qodir al-Jailani. Kemuliaan dan keutamaan bulan rajab tiada hentinya. Semua keutamaan itu sangat sayang jika terlewatkan. Maka dari itu mari kita Simak salah satu amalan yang dapat mengampuni segala dosa dan mengabulkan segala permintaan sebagaimana penjelasan Syekh Abdul Qodir al-Jailani. Syekh Abdul al-Qodir…

Lanjutkan
Lirboyo.net | Tuntunan Ibadah Tentang Prosesi Pemakaman

Upacara Pemberangkatan Jenazah

Dalam kesempatan ini, admin akan mengulas mengenai prosesi upacara pemberangkatan jenazah, sebuah tradisi yang telah menjadi bagian integral dari budaya masyarakat Jawa. Meskipun demikian, masih banyak yang belum mengetahui tujuan di balik pelaksanaan upacara ini. Tujuan Upacara Pemberangkatan Jenazah Salah satu adat yang umum dilakukan oleh komunitas Ahlus Sunnah Wal Jamaah (Aswaja) adalah upacara pemberangkatan…

Lanjutkan
Pengertian Fidaan

Pengertian Fidaan dan Zikir yang Dibaca

Pada kesempatan kali ini, Admin akan membahas tentang pengertian fidaan yang sudah menjadi tradisi di masyarakat Jawa ketika ada orang Muslim yang meninggal dunia. Namun, apakah kalian tahu bagaimana pengertian lengkapnya, serta tata cara melakukannya? Berikut kami ulas tentang pengertiannya terlebih dahulu. Pengertian Fidaan Fida’an merupakan istilah Jawa yang diambilkan dari Bahasa Arab berupa kata…

Lanjutkan