
Hitungan Weton Jodoh Masyarakat Jawa
Assalamu’alaikum Wr. Wb. Admin yang saya hormati, bagaimana hukumnya mempercayai hitungan Weton dalam tradisi Jawa utnuk memilih jodoh? Terimaksih atas pencerahannya. Wa’alaikumsalam Wr. Wb. (Kholis, Boyolali-Jawa Tengah) _________________________ Admin- Wa’alaikumsalam Wr. Wb. Masyarakat Jawa kuno memiliki tradisi dan budaya perhitungan Pasaran. Perhitungan ini selanjutnya dapat dijadikan rujukan dalam berbagai hal, salah satunya dalam hal pernikahan….