Photo by Ryan Miglinczy on Unsplash

Bolehkah Melayat Jenazah Orang Tua Saat Iddah?

Keluar Rumah Saat Iddah Salah satu kewajiban perempuan yang sedang menjalankan iddah adalah menetap di rumah tempatnya berpisah dengan suami, entah berpisah sebab talak ataupun sebab meninggal. Rumah yang wajib ia diami selama iddah adalah rumah tempatnya berpisah dengan suami selama rumah tersebut layak. Selama menjalankan kewajiban tersebut seorang perempuan tidak diperbolehkan untuk keluar rumah…

Lanjutkan

Suami Meninggal, Bolehkah Wanita Iddah Keluar Rumah?

Assalamu’alaikum Wr. Wb. Bagaimana hukumnya seorang wanita iddah karena meninggalnya dunia beraktivitas di luar rumah dan apa saja ketentuan yang harus diperhatikan? Terima kasih, mohon penjelasannya. Wassalamu’alaikum Wr. Wb. (Shantia, Semarang) _______________________________ Admin- Wa’alaikumsalam Wr. Wb. Iddah merupakan sebuah penantian perempuan setelah berpisah dengan suaminya, baik dikarenakan meningal dunia atau perceraian. Khusus iddah yang disebabkan…

Lanjutkan