
Ramah Tamah: Kado Terindah
Perjalanan panjang selama bertahun-tahun seolah terbayar semalam (17/05). Malam puncak Ramah Tamah Purna siswa Madrasah Hidayatul Mubtadi’ien berjalan lancar tanpa kendala. Tamatan “Wasilah” 2016 dengan tim ramah tamah “Maha Raja”nya merayakan malam tasyakur setelah menamatkan belajar di madrasah. Ada filosofi tersendiri dari nama Maha Raja, dimana nama tersebut diambil dari bahasa arab “Mahwun Roja’un”, suatu…