Lirboyo Menggerakkan Penulis Perempuan

LirboyoNet, Kediri—Jum’at pagi (28/09) kemarin, ada kebiasaan yang berbeda dari hari-hari sebelumnya di Pondok Pesantren Putri Tahfizhil Qur’an (P3TQ). Sejak pagi set up lokasi acara sudah dipersiapkan dan ditata sedemikian rupa, dari mulai memasang proyektor, menyiapkan karpet untuk peserta dan sebagainya. Karena di hari itu P3TQ memiliki hajat penting: Menggerakkan gairah menulis untuk santri putri….

Lanjutkan