santri lirboyo

Penyimpangan Hizbut Tahrir: Sanggahan Telak Pendekar Aswaja

Hizbut Tahrir atau disebut juga dengan Partai Pembebasan adalah partai politik bertaraf internasional yang bertujuan untuk menegakkan kembali kekhalifahan Islam atau negara Islam dunia di bawah satu bendera. Hizbut Tahrir. Digagas oleh Muhammad Taqiyuddin An-Nabhani (1909-1977) seorang aktivis politik yang banyak dipengaruhi pemikirannya oleh visi-misi pendiri Ikhwanul Muslimin di Mesir pada tahun 1928 yakni Hassan…

Lanjutkan

Pondok Pesantren Darussa’adah

Profil Pondok Pesantren Darussa’adah Pondok Pesantren Darussa’adah Lirboyo berdiri pada Tanggal 15 Juli 2015 M / 17 Romadlon 1439 H, Darussa’adah yang artinya “ Rumah Kebahagiaan” diambil dari sang owner pesantren Ning Hj.Umi Sa’adah (Putri Romo KH. Moh. Anwar Manshur). Merupakan unit dari Pondok Pesantren Lirboyo Kota Kediri Jawa Timur. Pondok Pesantren Darussa’adah Lirboyo berlokasi…

Lanjutkan

Hukum Memukul Istri

Hukum Memukul Istri | Pada dasarnya, memukul seorang istri yang nusyuz atau durhaka pada suami diperbolehkan, namun dengan persyaratan yang sangat ketat. Di antaranya adalah: Istri masih dalam keadaan nusyuz atau tidak taat, meski sudah dinasehati serta didiamkan. Kemudian, pukulan yang dilegalkan adalah pada selain wajah dan anggota / titik rawan (bila terkena pukulan), hal…

Lanjutkan

Pondok Pesantren Putri Hidayatul Mubtadi-aat (P3HM)

Sejarah Pondok Pesantren Putri Hidayatul Mubtadi-aat Wanita adalah tiang negara. Bila wanita rusak, maka hancurlah negara itu. Demikian sebuah hadits Nabi tentang eksistensi seorang wanita terhadap bangsanya. Dari cuplikan hadits di atas, wanita seakan menjadi sebuah barometer penentu maju mundurnya nasib suatu bangsa. Memang dalam sebuah ritme kehidupan, wanita banyak memberikan corak warna bagi kehidupan…

Lanjutkan
pondok-pesantren-putri-hmq

Pondok Pesantren Putri HMQ

Pondok Pesantren Putri HMQ (Hidayatul Mubtadiat al-Qur’aniyyah) yang untuk selanjutnya lebih dikenal dengan nama P3HMQ dirintis mulai tahun 1986 oleh KH. Abdulloh Kafabihi Mahrus bersama dengan istri beliau yaitu Ibu Nyai Hj. Azzah Nur Laila Muhammad. Sejarah Berdirinya Pondok Pesantren Putri HMQ Pondok Pesantren ini berawal dari permintaan warga sekitar yang menghendaki agar anak-anaknya bisa…

Lanjutkan

Nyanyian dan Hal-hal yang Tak Selesai

Umat manusia telah mengenal musik dan nyanyian sejak lama, jauh sebelum Islam datang. Bisa dikatakan musik dan nyanyian adalah hal yang tak bisa dipisahkan dari kehidupan. Ia telah melekat dalam naluri setiap manusia. Musik selalu hadir dalam setiap peristiwa yang dialami oleh manusia, ketika menikah, acara kenegaraan, peperangan, bahkan hingga upacara kematian. Melalui musik, setiap…

Lanjutkan

Motif Tercetusnya Hadis Palsu

Motif tercetusnya hadis palsu | Faktor-faktor yang menjadi pemicu munculnya hadis palsu di antaranya sebagaimana berikut: Ifsad al-Din (untuk merusak agama Islam) sebagaimana yang dilakukan oleh kalangan Zanadiqoh atau kafir zindiq. Diceritakan bahwa Hamad bin Zaid memalsukan redaksi hadis Nabi Saw. kurang lebih sebanyak 14.000 hadis. Contohnya adalah hadis marfu’ yang diriwayatkan oleh Humaid dari…

Lanjutkan

Cara Mendeteksi Hadis Palsu

Cara mendeteksi hadis palsu | Topik tentang memahami hadis Nabi Muhammad saw. senantiasa mengundang perhatian. Pembahasan tentangnya merupakan keseruan tersendiri. Hal itu, disebabkan bahwa hampir semua gerakan pembaruan Islam tidak lepas dari topik ini, yakni bagaimana memisahkan antara hadis yang valid dan hadis yang tidak valid. Perbedaan pendapat di kalangan ulama juga terjadi akibat persoalan…

Lanjutkan

Menengok Perjuangan Guru sebagai Pemompa Jiwa yang Lesu

Untuk melecutkan semangat dan pemompa gairah bagi para pelajar ilmu, kitab Haulaai’ Masyayikhina karya Ustadz Musa Attamani ini sangat cocok sekali. Kitab ini berisi perjalanan ilmiah dari para kiai Nusantara dan dilengkapi cerita mengenai akhlak mua’lif, serta karomah yang didapatkan di masa-masa belajarnya. Bermula dari banyaknya pelajar Indonesia yang mencari ilmu di luar negeri kemudian…

Lanjutkan